Perbedaan Zakat, Infaq dan Sedekah

Assalammualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Adapun perbedaannya, yaitu zakat hukumnya wajib sedangkan infaq dan sedekah hukumnya sunnah. Zakat ditentukan nisabnya sedangkan infaq an sedekah tiak memiliki batas, zakat itentukan siapa saja yang berhak menerimanya sedangkan infaq boleh diberikan kepada siapa saja. Perbedaannya juga dapat dicermati antara lain yaitu :
a. Zakat itusifatnya wajib dan ada ketentuannya/batasan jumlah harta yang harus zakat dan siapa yang boleh menerima.
b. Infaq adalah sumbangan sukarela atau seikhlasnya.
c. sedekah lebih luas dari infaq, karena yang disedekahkantiak terbatas pada materi saja
 Singkat saja terimakasih, semoga bermanfaat yaa :D

Comments

Popular posts from this blog

LUWUK, BANGGAI

7 Cara Mengetahui Kehamilan

Kerugian Minuman Keras dan Bermain Judi